Ketua dan Sekretaris

Sebuah organisasi tidak akan maju tanpa adanya kerja sama dan tanggung jawab, tokoh sentral dan desain tak ada artinya tanpa dukungan semua person

Sabtu, 18 Juni 2011

System ataukah Figur ?

Saat mengikuti penataran tentang Leadersif  atau ke peminpinan,. Sang tutor selalu menekankan akan pentingnya sebuah system dalam sebuah organisasi. Beliau mengibaratkan system atau aturan dalam sebuah organisasi laksana cetakan, adapun figur yang ada di dalamnya laksana sesuatu yang mau tidak mau harus mengikuti bentuk cetakan itu, beliau memberi contoh dengan menuangkan air dari teko ke gelas, sambil mengatakan “ lihatlah !.air ini pada saat...

Minggu, 29 Mei 2011

usulan tarif

Dalam menentukan tarif atau biaya yang akan diterapkan kepada donatur dan keluarga serta masyarakat Bringsang ada sedikit yang mengganjal yang diakibatkan adanya beberapa usulan yang intinya agar masyarakat Bringsang yang bukan Donatur juga diberikan kemudahan yang sama baik dalam pelayanan maupun tarif dengan pada donatur. Usulan ini cukup logis memang, apalagi dengan alasan sebagai bentuk layanan sosial Organisasi, dengan tidak membeda-bedakan...

Kamis, 05 Mei 2011

Menata organisasi

الحق بلا نظام يغلب الباطل بالنظام Kebenaran yang tidak terorganisir akan dikalah dengan kebatilan yang terorganisir (sayyidina Ali RA) Bukanlah sesuatu hal yang mudah menata sebuah organisasi untuk menjadi profesional dan solid, bukan hanya masalah Manajemen yang harus rapi namun juga berkaitan dengan banyak hal, mulai dari sumber daya manusia tempat maupun waktu dalam pengelolaannya, tidak jarang sebuah organisasi harus menghadapi masa-masa kritis...

Selasa, 22 Maret 2011

Penjelasan tentang alokasi ambulan

Salah seorang anggota bertanya “ kenapa alokasi saldo ambulan tidak di buat simpel pembagiannya, ? (sebagaimana di sepakati bahwa saldo dari operasional ambulan di bagi 45 % maintenace, 25 % Ikrisma, 25 % divisi sosial dan 5 % mosallah,) yang bersangkutan  memberi alasan, bukankah selain mosallah semua untuk internal Ikrisma , yakni sosial, perawatan dan Ikrisma sendiri. Jawaban kami sebagai sekretaris Ikrisma mengenai hal tersebut ialah dua...

Jumat, 11 Maret 2011

Wacana kotak amal.

Belum lama ini Ikrisma melalui admin blogg meluncurkan sebuah wacana baru, yakni pengadaan kotak amal yang akan dititipkan pada setiap warung atau toko yang dimiliki atau di kelola oleh para pengurus, anggota atau simpatisan Ikrisma, admin mendapat inspirasi pengadaan kotak amal saat berbincang-bincang dengan salah seorang pengurus masjid Aenganyar yang ada di Jakarta, dan bertugas untuk menggalang dana masyarakat Aenganyar yang ada di Jakarta,...

Minggu, 06 Maret 2011

IQRA (bacalah)

Bagi rekan dan jamaah yang mengikuti Taklim KHR. Cholil dalam acara Maulid nabi Muhammad SAW di Masjid Al-Fudolah pada tanggal 2 Maret 2011 bakda Isya,tentu masih ingat tentang Materi ceramah beliau yang mengambil judul (menurut saya) Iqra, artinya bacalah !. dengan istilah yang dipopulerkan yakni “selalu bersambung. Iqra ! maknanya secara etimologi berarti “membaca, namun secara istilah, Iqra mempunyai banyak makna, karena membaca bisa berarti...

Gaya ceramah KHR. Cholil As’ad.

Dua kali penulis mengikuti ceramah yang di sampaikan oleh KHR. Cholil, bila disimpulkan dikaitkan lagi dengan cerita dari para Jamaah yang sering mengikuti ceramah beliau, saya jadi teringat seorang Seniman Muslim yakni Cak Nun atau MH Aenun Najib ( mohon maaf !.. bukan hendak menyamakan) bedanya Cak Nun seorang Seniman sedangkan KHR. Cholil seorang ulama yang mempunyai jiwa seni. Bagi para jamaah yang tidak pernah mengikuti taklim yang bersifat...

Rabu, 02 Maret 2011

Sukses Maulid 1432 H

Acara maulid yang digelar Ikrisma pada tanggal 2 maret 2011 M.atau bertepatan dengan 28 Rabiul Awwal 1432 H kali ini cukup sukses atau boleh di bilang sukses besar. Acara Maulid kali ini di hadiri lebih dari 1000 jamaah, asumsi ini berdasarkan perhitungan penuhnya ruangan dalam Masjid yang bisa menampung jamaah shalat sebanyak 20 shaf ke belakang dan 40 jamaah ke samping, padahal untuk acara Maulid jamaah duduk berdempetan yang nampak hanya sekat...

Senin, 28 Februari 2011

Sekertaris

Masih ingat tentang organisasi ? organisasi adalah “sekumpulan orang yang bekerja secara bersama-sama untuk mencapai satu tujuan dengan sebuah konsep yang telah disepakati. Dalam sebuah organisasi semua komponen, secara berstruktur dari ketua, sekretaris , bendahara seksi atau departemen dan semua wakilnya serta semua anggota bekerja sama bahu membahu sesuai dengan tugas dan kewenangannya yang diserahkan sesuai...

Menjelang hari H maulid 2011 M (1432 H)

27 dan 28 Pefruari 2011. adalah hari yang sangat melelahkan bagi sebagian besar anggota dan pengurus Ikrisma, di mulai dari rapat pada beberapa Minggu sebelumnya sehubungan dengan rencana besar Ikrisma menghadirkan seorang Ulama Daerah Jawa Timur yang sangat kharismatik dan berpengaruh, dalam rangka acara Maulid nabi Muhammad SAW.  Merupakan sesuatu hal yang sangat membanggakan untuk sebuah organisasi kecil...

Senin, 07 Februari 2011

selamat bekerja untuk semua rekan yang terlibat dalam tugas kepanitiaan Maulid nabi MUhammad SAW. berikut ini kami sbagai sekertaris kepanitiaan Maulid menyampaikan hasil rapat kemaren tanggal 6 Pebruari 20011 jam 15.00 di base camp. Ikrisma hadir sekitar 25 anggota tentang dana :yang telah terkumpul (ditangan bendahara) sebesar Rp. 5.720.000 dari anggaran dana yang di butuhkan sebanyak 15.000.000 , sementara langkah selanjutnya ketua Panitia dan...

Selasa, 25 Januari 2011

Jadwal kepanitiaan Maulid

Draf atau langkah kerja Ikrisma dalam pelaksanaan peringatan maulid nabi Muhammad SAW 1432 H. 1. 23 Januari 2011. Rapat pembentukan kepanitiaan dan dilanjutkan dengan musyawarah tempat pengadaan acara, pengumpulan dana awal, konfirmasi penyandang dana, pembuatan proposal dan wacana meneruskan kotak amal. Adapun hasil dari pembentukan panitia menghasilkan formasi kepenitiaan sebagai berikut .  Ket; H. Zaenal Wakil .H. Haeri Sekretaris...

Jumat, 21 Januari 2011

lapaoran sirkulasi dana mobil jenazah

berikut ini kami sampaikan laporan keluar masuknya donasi dari donatur ambulan yanag telah masuk kepada panitia darisejak diluncurkannya program pengadaan ambulan sampai dengan pembubaran panitia yang selanjutnya diserahkan pengelolaannya kepada divisi sosial Ikrisma. laporan sirkulasi ini meliputi pembiayaan awal yaitu pembuatan proposal sampai dengan pembuatan garasi. adapun akomodasi yang berkaitan dengan insentif bagi para humas yang melakukan penagihan kepada tiap donatur baik yang dilakukan seminggu sekaliatau dua kali atau bulanan tidak...

perkiraan biaya mobil jenazah bagi donatur

berikut ini kami sampaikan uraian dana pemakaian mobil jenazah yang diperuntukkan baik kepada donatur maupun umum. uarian yang telah disusun berdasarkan kalkulasi biaya operasional baik dalam kota maupun luar kota plus biaya extra yang diperuntukkan untuk biaya perawatan, kas Ikrisma, sosial dan sewa tempat. dari pemaparan yang di sampaikan dalam launching yang di sampaikan oleh ketua panitia, di dapat respon yang cukup positif yaitu dana yang di tetapkan sebenarnya sangat minim di banding resikoperawatan. tapi karena memang sifatnya yang sementara,...

Laporan audit dana ambulan

Berikut ini kami sampaikan laporan keuangan yang telah di adit oleh bendahara baik akumulasi dana maupun saldo yang ada. dan telah disampaikan baik dalam bentuk lisan maupun lembaran kepada para donatur pada saat launching pada tanggal 9 Januari 2011. Adapun selisih yanag pernah di sampaikan oleh bendahara daalam hal pencatatan kami belum mendapat konfirmasi sampai saat ini. Normal 0 false false false EN-US X-NONE AR-SA MicrosoftInternetExplorer4 ...

Kamis, 20 Januari 2011

Maulid nabi

Maulid nabi adalah salah satu kegiatan rutin Ikrisma yang di adakan setiap tahun khususnya pada  bulan Rabiul awwal, namun sudah beberapa tahun ini, kurang lebih tiga tahun acara tersebut, tidakdapat dilaksanakan karena berbagai kendala. adapun untuk tahun ini 1432 Hijriyah, kami berencana mengundang ulama kharismatik jawa Timur (KH. Kholil As'ad) yang bertepatan dengan jadwal ceramahnya di daerah Jakarta, acara ini cukup mendadak padahal memerlukan...

Jumat, 14 Januari 2011

peresmian mobil jenazah

  Setelah kurang lebih satu setengah tahun, akhirnya selesai juga tugas panitia pengadaan ambulan atau mobil jenazah yang dananya merupakan swadaya murni dari anggota ikrisma dan masyarakat madura, murni, yakni tak ada sepersenpun bantuan yang di dapat dari lembaga baik pemerintah maupun swasta. Apa yang telah di capai oleh ikrisma merupakan sesuatu kebanggaan baik secara moral maupun material, secara moral berarti untuk ke sekian kalinya...